![]() |
| Microsoft Office Word |
Terutama mahasiswa margin sangat penting dalam pembuatan tugas kuliah seperti skripsi, jurnal atau tugas akhir dan biasanya suatu jarak margin pada sebuah dokumen sudah ditentukan dari kampusnya.
Lalu bagaimana Cara Mengatur Margin Pada Microsoft Word, nah berikut saya akan berikan tutorialnya untuk sobat sekalian yang lagi mencari solusi cara mengatur margin Ms. Word.
Langkah-langkahnya adalah :
1. Buka dokumen Ms. Word atau file new pada Ms. Word2. Lalu masuk ke page layout
3. Pilih Margins disitu tertera Normal, Narrow, Moderate, Wide, Mirrored, Office 2003 Default dan Custome margins bisa juga sobat double klik pada garis yang ada disebelah kiri tanpa masuk ke page layout
4. Setalah itu pilih custome margins bila sobat ingin mengaturnya sendiri, maka akan muncul page setup top, bottom, left, right lalu masukan nomor yang akan disesuaikan pada margin sebagai contoh disini saya akan berikan Top = 4, Bottom = 3, Left = 4, Right = 3.
Setelah itu tekan OK sebagai persetujuan setup margin.
Nah cukup sederhana bukan caranya, sebenarnya cukup banyak Cara Mengatur Margin Pada Microsoft Word tersebut cuma dari diri kitanya sendiri mau pake cara yang mana tinggal praktekan pada dokumen kerja anda. Ingat sebelum mengerjakan jangan lupa baca Bismillah.


