Cara Membuat Popup Like Box Fanspage Facebook

http://gen90an.blogspot.com
0
Popup Like Box Fanspage Facebook

Cara Membuat Popup Like Box Fanspage Facebook - Banyak sekali cara untuk meningkatkan traffic suatu blog contohnya dengan membuat halaman fanspage pada facebook maupun twitter, namun terkadang kita tidak tahu cara menempatkan fanspage tersebut supaya terlihat oleh pengunjung.

Nah salah satunya dengan cara yang akan saya postingkan yaitu tentang Cara Membuat Popup Like Box Fanspage Facebook. Kenapa harus Popup karena popup telah terbukti bisa mempertinggi tingkat traffic, baik itu like, follow ataupun langganan. Dengan syarat popup yang kita buat tidak mengganggu pengunjung dan tidak muncul setiap kali disinggahi sehingga tidak membuat kecewa pengunjung.

Disini cara pembuatannya sangat sederhana hanya mengandalkan widget anda tidak usah masuk ke edit HTML yang bikin pusing. Lalu bagaimana cara membuatnya. Mari sama-sama simak langkah-langkahnya.

Berikut langkah-langkah Cara Membuat Popup Like Box Fanspage Facebook :

  1. Masuk ke Dashbor Blogger.
  2. Lalu Pilih Layout, disamping sebelah kanan ada pilihan Add a Gadget maka akan muncul seperti gambar dibawah : 
  3.  Klik tombol + pada HTML/JavaScript dan copy lalu masukan kode css dibawah ini (untuk pengeditan bisa lewat notepad bisa juga langsung). 
<!-- Facebook Popup Widget Plus Cookie by kepooin.blogspot.com  -->
<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'></script>
<style>
#bukafpop {display:none;background:rgba(0,0,0,0.8);width:100%;height:100%;position:fixed;top:0;left:0;z-index:99999;}
#bukafmetu {width:100%;height:100%;}
#burasbox {background:white;width:420px;height:270px;position:absolute;top:58%;left:63%;margin:-220px 0 0 -375px;-webkit-box-shadow: inset 0 0 50px 0 #939393;-moz-box-shadow: inset 0 0 50px 0 #939393;box-shadow: inset 0 0 50px 0 #939393;-webkit-border-radius: 5px;-moz-border-radius: 5px;border-radius: 5px;margin: -220px 0 0 -375px;}
#buras {float:right;cursor:pointer;background:url((https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgwEf_uMGjNRP3e2IfwiH8L8HlLLCmn7nRB03cURD-72N0Z7vQT6gL3WbyOor6WDCjSFeCmqOLOlySRfsAd2MBiQ2i4lDCFNRFZDQx2tD-OeQjV4xn8I0Jl6CnK3ZPTxWT2ICGM2-C5x-xk/s1600/buras-tutup.png) ) repeat;height:15px;padding:20px;position:relative;padding-right:40px;margin-top:-20px;margin-right:-22px;}
.burasbord {height:1px;width:366px;margin:0 auto;background:#F3F3F3;margin-top:16px;position:relative;margin-left:20px;}
</style>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
jQuery.cookie = function (key, value, options) {
// key dan nilai (value), pengaturan cookie...
if (arguments.length > 1 && String(value) !== "[object Object]") {
options = jQuery.extend({}, options);
if (value === null || value === undefined) {
options.expires = -1;
}
if (typeof options.expires === 'number') {
var days = options.expires, t = options.expires = new Date();
t.setDate(t.getDate() + days);
}
value = String(value);
return (document.cookie = [
encodeURIComponent(key), '=',
options.raw ? value : encodeURIComponent(value),
options.expires ? '; expires=' + options.expires.toUTCString() : '', // atribut expires, IE ga support max-age
options.path ? '; path=' + options.path : '',
options.domain ? '; domain=' + options.domain : '',
options.secure ? '; secure' : ''
].join(''));
}
// pengaturan cookie by buka-rahasia.blogspot.com...
options = value || {};
var result, decode = options.raw ? function (s) { return s; } : decodeURIComponent;
return (result = new RegExp('(?:^|; )' + encodeURIComponent(key) + '=([^;]*)').exec(document.cookie)) ? decode(result[1]) : null;
};
//]]>
</script>
<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function($){
if($.cookie('popup_user_login') != 'yes'){
$('#bukafpop').delay(30000).fadeIn('medium');
$('#buras, #bukafmetu').click(function(){
$('#bukafpop').stop().fadeOut('medium');
});
}

});
</script>
<div id='bukafpop'>
<div id='bukafmetu'>
</div>
<div id='burasbox'>
<div id='buras'>
</div>
<div class='burasbord'>
</div>
<iframe allowtransparency='true' frameborder='0' scrolling='no' src='//www.facebook.com/plugins/likebox.php?
href=https://www.facebook.com/kepooin.blogspot.com&width=402&height=255&colorscheme=light&show_faces=true&show_border=false&stream=false&header=false' style='border: none; overflow: hidden; margin-top: -19px; width: 402px; height: 230px;'></iframe><center>
</center>
</div>
</div>
<!-- Facebook Popup Widget Plus Cookie by kepooin.blogspot.com  -->

4. Apabila sudah dimasukan kode tersebut silahkan klik tombol save. 

Keterangan :
  • Pada tanda yang diberi warna merah yaitu untuk memanggil jquery, apabila sebelumnya anda pernah melakukan pengcopyan jquery tersebut, akan terjadi kesalahan sehingga bisa berakibat pada script tidak akan berjalan dengan baik. Jika sudah sebaiknya tanda warna merah ini dihapus saja. Tapi sebaiknya dipasang dulu semuanya apabila ada terjadi kesalahan atau tidak bisa berjalan dengan baik maka lakukan saran saya tadi.
  • Untuk tanda warna hijau yaitu .delay(30000) dalam hitungan milidetik berarti 30 detik. Ini dilakukan agar proses delay sedikit melambat supaya pengunjung tidak terburu-buru menutupnya.
  • Dan yang selanjutnya berwarna biru https://www.facebook.com/ kepooin.blogspot.com yaitu ganti dengan URL fanspage facebook dari blog tersebut.
Sekian tutorial kali ini tentang Cara membuat Popup Like Box Fanspage Facebook semoga dapat bermanfaat dan lebih giat dalam membuat postingan yang bermutu, jangan lupa untuk membagikannya yaa.
Tags:

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)